Jantung merupakan organ penting bagi manusia. Jika jantung seseorang dalam kondisi buruk, maka bisa menyebabkan kematian. Nah, untuk menjaga jantung agar tetap sehat ternyata dapat dilakukan dengan mengonsumsi buah anggur.
Khasiat buah anggur telah disinggung oleh Ibnu Qayyim Al-Jauziyyah dalam Ath-Thibbun Nabawi dan diterangkan secara singkat. Anggur merupakan buah paling baik dan paling banyak manfaatnya. Dapat dimakan dalam keadan basah maupun kering, masih hijau maupun sudah masak.
Anggur adalah buah bagi buah-buahan yang lain, makanan pokok diantara makanan pokok yang lain, sebagai obat bila dibandingkan dengan obat-obatan, dan sebagai minuman bila digabungkan dengan aneka minuman lainnya.
Buah anggur dapat membantu tubuh dalam mengikat minyak dan lemak, sehingga meningkatkan kekuatan tubuh dalam mengantisipasi melemahnya stamina tubuh dan menambah ketahanan tubuh terhadap berbagai macam penyakit.
Buah anggur yang baik adalah permukaannya yang licin dan diselimuti bedak pada kulitnya untuk melindungi dari sengatan matahari langsung.
Sedangkan sebaliknya, ciri anggur yang tidak layak dikonsumsi adalah sebagai berikut:
Flavonoid dalam anggur dapat mencegah oksidasi LDL (kolesterol jahat) 20 kali lebuh kuat daripada vitamin E, yang selama ini dikenal sebagai antioksidan alami.
Flavonoid merupakan senyawa fitokimia yang memberikan warna ungu pada buah anggur. Flavonoid terbukti mempunyai efek biologis yang sangat kuat sebagai antioksidan, menghambat penggumpalan keping-keping sel darah, serta merangsang oksidasi nitrit yang dapat melebarkan pembuluh darah.
Khasiat buah anggur telah disinggung oleh Ibnu Qayyim Al-Jauziyyah dalam Ath-Thibbun Nabawi dan diterangkan secara singkat. Anggur merupakan buah paling baik dan paling banyak manfaatnya. Dapat dimakan dalam keadan basah maupun kering, masih hijau maupun sudah masak.
Anggur adalah buah bagi buah-buahan yang lain, makanan pokok diantara makanan pokok yang lain, sebagai obat bila dibandingkan dengan obat-obatan, dan sebagai minuman bila digabungkan dengan aneka minuman lainnya.
Buah anggur dapat membantu tubuh dalam mengikat minyak dan lemak, sehingga meningkatkan kekuatan tubuh dalam mengantisipasi melemahnya stamina tubuh dan menambah ketahanan tubuh terhadap berbagai macam penyakit.
Ciri Anggur Layak Konsumsi
Ciri-ciri anggur yang layak dikonsumsi antara lain:- Rangkaian buah padat.
- Ukuran buah seragam.
- Buah masih menempel erat pada tangkainya.
- Butiran buah gemuk (besar).
- Rasanya sangat enak, manis dan segar.
- Kulitnya licin ada bedaknya.
Buah anggur yang baik adalah permukaannya yang licin dan diselimuti bedak pada kulitnya untuk melindungi dari sengatan matahari langsung.
Sedangkan sebaliknya, ciri anggur yang tidak layak dikonsumsi adalah sebagai berikut:
- Tangkai buah sudah mengering.
- Kulitnya keriput atau layu.
- Buah lecet, pecah atau busuk.
- Terjadi perubahan warna atau kusam.
- Terdapat jamur pada tangkai atau butiran buahnya.
Penjaga Jantung
Anggur dalam ilmu medis modern dikenal berfungsi sebagai penjaga jantung agar tetap sehat. Dengan membiasakan diri makan anggur ternyata membuat jantung tetap sehat.Flavonoid dalam anggur dapat mencegah oksidasi LDL (kolesterol jahat) 20 kali lebuh kuat daripada vitamin E, yang selama ini dikenal sebagai antioksidan alami.
Flavonoid merupakan senyawa fitokimia yang memberikan warna ungu pada buah anggur. Flavonoid terbukti mempunyai efek biologis yang sangat kuat sebagai antioksidan, menghambat penggumpalan keping-keping sel darah, serta merangsang oksidasi nitrit yang dapat melebarkan pembuluh darah.
terima kasih atas kunjungannya semoga bermanfaat
BalasHapus