Keunggulan dan Kekurangan Kopi untuk Kesehatan

Ditulis oleh: -
Minum secangkir kopi teh pada pagi hari sudah menjadi kebiasaan banyak orang.

Ada yang merasa minum kopi lebih menyehatkan, ada pula yang lain menganggap minum kopi membuat tubuh lebih berenergi. Pada dasarnya, minuman favorit ini menyehatkan.

Berikut adalah beberapa hasil penelitian mengenai kelebihan dan juga kekurangan dari kopi. Selain sebagai minuman yang mampu mengusir kantuk, kopi juga memiliki serangkaian manfaat bagi kecantikan.

Keunggulan Kopi:

  • Konsumsi kopi tanpa gula bisa mencegah diabetes tipe 2.
  • Kopi membantu melindungi lever, terutama dari penyakit sirosis hati dan kanker lever.
  • Kebiasaan ngopi juga menurunkan risiko asam urat pada pria berusia lebih dari 40 tahun.
  • Kopi membantu menurunkan risiko penyakit Alzheimer.
  • Minum kopi juga meningkatkan memori jangka pendek dan kecepatan reaksi.
  • Senyawa dalam kopi bisa dipakai untuk membuat obat baru untuk mengobati penyakit jantung dan insomnia.
  • Kafein dalam kopi juga meningkatkan efektivitas obat pereda nyeri.



Kekurangannya:

  • Sering ngopi membuat gigi berubah warna jadi kekuningan.
  • Minum 8 cangkir kopi setiap hari meningkatkan risiko keguguran.
  • Kopi juga bisa menurunkan aliran darah ke jantung.
  • Lebih dari 1.000 zat yang ditemukan pada kopi, 19 di antaranya bersifat karsinogen.

Sumber :
www.dailymail.co.uk
www.health.kompas.com

0 komentar "Keunggulan dan Kekurangan Kopi untuk Kesehatan", Baca atau Masukkan Komentar

Posting Komentar